PCX Community Indonesia

Wadah Silaturahmi Pengguna Sepeda Motor Honda PCX Di Indonesia Dengan Mengutamakan Kesederhanaan Tanpa Memandang Harta Tahta Dan Kasta.

Organisasi PCX COMMUNITY INDONESIA Yang Biasa Disingkat PCI Ini Terbentuk Karena Rasa Persaudaraan Antar Pengguna Sepeda Motor Honda PCX Dan Wadah Untuk Silaturahmi. PCI Disahkan Pada Hari Sabtu, Tanggal 8 Juni 2024 Pada Pukul 01.00 Di Jalan Samudera Jaya, Kampung Kekupu RT.001 RW.03 Balai Desa, Pancoran Mas Depok. PCI Melaksanakan Deklarasi Pada Tanggal 24 Agustus 2024 Di Parolis Sosial Space Jl. Moh.Kahfi II RT.008 RW.08 Kel. Srengseng Sawah Kec. Jagakarsa Jakarta Selatan 12640.

Visi

  • Menjalin Dan Menjaga Tali Persaudaraan Antar Member PCI (PCX Community Indonesia) Dan Komunitas Indonesia.
  • Sebagai Perkumpulan Untuk Media Sharing Atau Berbagi Komunitas Motor Honda PCX Indonesia.

Misi

  • Wadah Silaturahmi Dan Persaudaraan Dalam Berbagai Kegiatan Yang Positif Dan Menciptakan Komunitas Bermanfaat Bagi Masyarakat.
  • Mengutamakan Kesederhanaan Tanpa Memandang Harta, Tahta Dan Kasta.

Sekretariat
PCX Community Indonesia

JQ4M+6WV Komp Deplu, Rangkapan Jaya, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat 16435